Langsung ke konten utama

BAKSOS 2016


Kegiatan dengan nama Bakti Sosial HIMATIKA ini dilaksanakan pada Minggu, 18 September 2016 bertempat di Panti Sosial Anak Muhammadiyah Sumur Bandung Asrama putri Siti Walidah. Dalam acara ini dihadiri oleh 26 delegasi dari 4 angkatan termuda mahasiswa Pendidikan Matematika FKIP Universitas Pasundan, dan diikuti oleh 31 anak dari panti tersebut. Kegiatan dimulai dari pukul 09.00 sampai 12.30. Terdapat serangkaian acara dalam kegiatan tersebut. Seperti sambutan ketua umum HIMATIKA, dilanjutkan oleh sambutan ketua pelaksana kegiatan baksos ini, lalu yang yang terakhir sambutan dari pihak panti asuhan yaitu teh Fitri. Setelah kegiatan ini dibuka, adapun serangkaian acara lainnya seperti : Penampilan dari anak panti asuhan. Games, didalam acara games ini peserta dan delegasi bergabung dalam memeriahkan games ini. Terdapat makan bersama, menonton film edukasi, Penyerahan barang simbolis oleh ketua pelaksana dan penyerahan vandel oleh ketua umum HIMATIKA. Terdapat Mushofahah didalam mushofahah ini peserta, delegasi, dan panitia bersalam-salaman. Dan yang terakhir foto bersama :)







Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pendaftaran MEF 2018

Himpunan Mahasiswa Pendidikan Matematika (HIMATIKA) Universitas Pasundan  Proudly Present MEF (Mathematics Education Fair) 2018             Come and Join Us ~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~ 1. Lomba Ngutak Ngatik   Nguteuk Matematika (LN3M) : Untuk SMA & MA Se-Provinsi Jawa Barat 2. Tahfidz Quran : SMA Se-Bandung Raya 3. Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI) : Untuk Mahasiswa S1 Se-Unpas 4. Lomba MTQ :  Untuk Mahasiswa S1 Se-Unpas 4. Tabligh Akbar : Untuk umum 5. Seminar Nasional : Untuk umum Will be held on : 29 Januari 2018 -  03 Februari 2018 At Kampus II Universitas Pasundan Tamansari ~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~ CP for More Information: Fitrioni   Patrianto :  085711009751 Wilang Kencana Putra : 085703406101 Muhammad  Arif  Rahman :  08882316489 Rian   Andriana :  085771192219 Satriyo   Primantoro :  085815681845 ~~~~~~~~~~~...

Visi Misi HIMATIKA KITA Periode 2016-2017

PKKMB JURUSAN PENDIDIKAN MATEMATIKA (SIGMA 2018)

PKKMB Jurusan Pendidikan Matematika SIGMA 2018 Siapa nih yang kangen ospek??? Cung...... Kita kenang masa-masa PKKMB Jurusan yuk...... PKKMB merupakan kegiatan untuk memperkenalkan kampus kepada mahasiswa baru secara akademik dan awal pembentukan langkah karakter mahasiswa menjadi mahasiswa untuk memasuki lingkup perkuliahan. SIGMA (Salutation In Generation of Mathematics) 2018 adalah nama kegiatan PKKMB Jurusan Pendidikan Matematika untuk angkatan 2018. SIGMA 2018 ini dilaksanakan pada hari Kamis tanggal 30 Agustus 2018 yang bertempat di Gedung FKIP Unpas Tamansari. Kegiatan SIGMA 2018 ini dibuka langsung oleh Ketua Program Studi Pendidikan Matematika yaitu Bp. Darta., M.Pd. Salah satu kegiatan yang ada di SIGMA 2018 ini yaitu kegiatan Materi. Masih inget ga nih maba gemesh materi apa aja yang ada di PKKMB jurusan??? Materi-materi yang ada di SIGMA ini yaitu materi tentang pengenalan prodi & sistem perkuliahan, pemanfaatan teknologi informatika di matematika...